Search This Blog

Total Pageviews

Friday, 4 October 2013

TIPS ATAU CARA MENJODOHKAN BURUNG LOVE BIRD ATAU MENGAWINKAN BURUNG LOVE BIRD.


TIPS ATAU CARA MENJODOHKAN BURUNG LOVE BIRD ATAU MENGAWINKAN BURUNG LOVE BIRD.

·                TIPS ATAU CARA MENJODOHKAN BURUNG LOVE BIRD ATAU MENGAWINKAN BURUNG LOVE BIRD.  Perhatikan Ulasan yang jitu KIAT MENJODOHKAN BURUNG LOVE berikut. Walaupun burung ini relatif  mudah untuk dipasangkan alias dijodohkan, akan tetapi tidak sedikit breeder pemula yang mengalami kesulitan mengawinkan BURUNG LOVE BIRD.               
·                CARA DAN TIPS MENJODOHKAN BURUNG LOVE BIRD termudah dan cepat adalah  MENJODOHKAN dari semenjak anakan BURUNG LOVE BIRD muda. Masukan beberapa ekor BURUNG LOVE BIRD dalam satu KANDANG  umbaran, rawatlah dengan baik, dan kita beri MAKANAN yang cukup gizi dan terjamin kebersihannya.
·                Ketika sudah mencapai umur 9 bulan, pantaulah gerak-geriknya. Ciri-ciri atau tanda ketika mulai  BIRAHI akan melakukan gerakan-gerakan seperti salaing bercumbu dan BURUNG LOVE BIRD pejantan akan  mulai belajar KAWIN dengan  menaiki punggung si betina seperti mau KAWIN.Pantau terus pasangan tersebut. Jika gelagat ini berlanjut sampai beberapa hari, maka segera pindah atau pisahkan  pasangan itu dari kelompoknya dan tempatkan dalam satu  KANDANG  yang lain. Gunakan kandang baterai yang mudah dipindahkan. Jemur dan mandikan di pagi hari. Waktu mandi dan berjemur pagi yang  terbaik adalah pukul  10.00 ke bawah, dimana sinar matahari pagi tidak terlalu terik dan panas. Berikan jeda waktu untuk penyesuaian bagi pasangan lovebird tersebut. Lama waktu yang kita butuhkan biasanya berkisar 3 sampai 6pekan untuk memastikan bahwa pasangan tersebut sudah berjodoh dan siap kita tangkarkan.

No comments:

Post a Comment